Senin, 23 Desember 2024, Bertempat di Aula GSG Kantor Kejaksaan Negeri Lampung Tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Lampung Tengah, melantik Kepala Sub Bagian Pembinaan Kejari Lampung Tengah dari Pejabat Lama Anna Marlinawati, S.H., M.H. kepada Pejabat Baru A Bagus Adi Rahmanto Waluyo Jati, S.H.
TABIK PUUN
(Tanggap Bijak Mumpuni)
#kejari #kejarilamteng #lampungtengah